4 Kesalahan Umum Grammar Yang Bikin Kamu Ngakak

Share ke temanmu...

Share on whatsapp
Share on telegram
Share on facebook
Share on twitter

Kesalahan umum dalam grammar saat pertama kali belajar Bahasa inggris sangatlah biasa karena dalam belajar membuat kesalahan adalah hal yang wajar, apalagi kalau berbicara tentang Grammar. Kamu setuju? Karena gak ada orang yang lahir tiba-tiba langsung pinter grammar kan?

Grammar nyatanya sudah lama menjadi momok paling menyebalkan saat belajar Bahasa inggris layaknya matematika kalkau di sekolah huhu, nah buat kamu yang sedang mendalami grammar, yuk simak kesalaham umum dala grammar dibawah ini. Suapya kamu gak susah payah mikir lagi siapa yang salah dan bener

1. I Love To Swimming

Yang bener:  I love to swim atau I love swimming

Penjelasan: Beberapa kata kerja  seperti cinta (love), benci (hate),  dan suka (like) dapat diikuti oleh infinitive  (to+adverb) atau gerund (adverb+ing). Sehingga Anda dapat menggunakan kata “to swim” atau “swimming”, namun tidak dapat menggunakan keduanya secara bersamaan.

2. I Very Like This Song

Yang bener: I really like this song

Penjelasan: Anda dapat menggunakan kata “very” untuk memodifikasi sebuah kata sifat (contohnya: very good). Namun Anda tidak dapat menggunakan kata “very” untuk memodifikasi sebuah kata kerja. (Contoh: very like, very want). Anda dapat menggunakan kata ”really” untuk memodifikasi kata kerja.

Baca juga: 9 Kesalahan Fatal Paling Populer Dalam Bahasa Inggris

3. That’s A Good Advice

Yang bener: That’s good advice atau  that’s a good piece of advice

Penjelasan: Kata “Advice” adalah kata benda yang tidak dapat dihitung, sehingga tidak boleh menggunakan imbuhan “A”. Anda hanya boleh menggunakan kata “Advice” atau menambahkan kata benda yang dapat dihitung sebelum kata “advice”, misalnya : a piece of advice.

4. I Suggest You To Ask Him

Yang bener: I suggest you ask him/ I suggest that you ask him/ I suggest asking him.

Penjelasan: Kata “Suggest”adalah kata kerja transitif, yang diikuti oleh objek. Misalnya:
Suggest + that + kata ganti+kata kerja – I suggest that you ask
Suggest + kata ganti+kata kerja- I suggest you ask
Suggest +kata kerja-ing- I suggest asking
Anda tidak  dapat menggunakan pola kata kerja infinitif (to+adverb)

Gimana? kamu udah negrti sekarang bedanya? Jangan sampai salah lagi ya sekarang!

Download buku Flas Expressions GRATIS disini ya!

 

Nih... Buku Yang Ngasi Tau Kamu +500 Kalimat/ Frasa Sehari-Hari Yang Biasa Digunakan Bule

singkatan Hip, fakta bahasa inggris, ganti kata very, cara kenalan bahasa inggris, kata bijak bahasa inggris, sok inggris

Eksplor Artikel Lain...

can could be able to
Grammar

4 Perbedaan Can, Could dan Be Able To

Kalimat buat menyatakan kemampuan diri, permintaan dan permission bisa pakai kata bantu; “can”, “could” dan juga “be able to”. Kalau diartikan dalam bahasa Indonesia semua

arti yet, bahasa inggris
Grammar

Arti Yet Dalam Bahasa Inggris dan Contohnya

Arti Yet adalah kata yang sangat berguna dalam bahasa Inggris karena dapat membuat kalimat menjadi lebih jelas. Kosakata satu ini bisa digunakan sebagai adverbia untuk mendiskusikan